Aplikasi Snack Video telah banyak diperbincangkan oleh warganet belakangan ini. Hal ini karena aplikasi ini terbukti dapat menghasilkan uang bagi penggunanya dengan sangat mudah. Salah satu hal yang kemudian menjadi pertanyaan adalah tentang berapa follower yang harus dimiliki agar bisa mendapatkan uang dari aplikasi snack video. Untuk itu, kita akan coba ulas jawabannya dalam artikel ini.
Untuk menggunakan aplikasi ini, pengguna dapat mengunduhnya lewat Play Store maupun App Store secara gratis, kemudian membuat akun di Snack Video. Agar dapat menghasilkan uang secara mudah dan cara penukarannya, simak penjelasan tentang cara dapat uang di snack video yang akan di bahas di bawah ini.
Cara Agar Dapat Uang di Snack Video
Umumnya, cara mendapatkan uang dari
aplikasi snack video adalah dengan menonton video. Terdapat imbalan koin yang
dapat dikumpulkan dari setiap video yang ditonton. Artinya Memang Ada banyak
hal yang bisa dilakukan untuk kemudian kita bisa mendapatkan uang tanpa harus
mempertimbangkan soal followers yang dimiliki. Selain itu, terdapat beberapa
misi tambahan untuk mengumpulkan lebih banyak koin, yaitu:
1. Melakukan Live Streaming
Untuk dapat melakukan siaran langsung, kamu
harus memiliki follower minimal 100 followers. Dari setiap stiker yang
diberikan oleh penonton siaran langsungmu akan dapat di konversi menjadi koin
snack video.
2. Menyelesaikan Setiap Misi
Menyelesaikan tiap misi yang diberikan di
aplikasi dapat menambah pendapatan koin setiap harinya, misalnya misi checkin
harian dan misi lainnya.
3. Mengundang Teman
Salah satu tugas yang umum dari setiap
aplikasi penghasil uang adalah mengundang teman. Besar imbalan dari mengundang
teman ini sangatlah besar dibanding mengumpulkan koin dari menonton video.
Cara Menarik Uang di Snack Video
Tentu tujuan dari menggunakan aplikasi ini
selain untuk menonton berbagai video music berdurasi pendek adalah untuk
menghasilkan uang. Apabila telah terkumpul koin dari menggunakan aplikasi snack
video, kamu dapat langsung menariknya menjadi uang. Penghitungan adalah, setiap
50 koin snack video akan dikonversikan menjadi Rp 1. Jadi misal telah terkumpul
2.500.000 koin maka kamu akan mendapat Rp 50.000.
Berikut cara menarik uang dari aplikasi
snack video:
- Masuk ke aplikasi Snack Video
- Klik icon Koin melayang di atas layer
- Pada saldo di kanan atas layer, klik Menarik Tunai
- Pilih nominal penarikan, terdapat pilihan Rp 8.000, Rp 15.000, Rp 30.000 dan Rp 50.000
- Apabila belum pernah menarik, aka nada opsi untuk menambahkan akun e-wallet
- Masukan nomor akun e-wallet
- Pilih Tarik Dana
Itulah informasi tentang cara agar dapat
uang dari aplikasi snack video yang mudah untuk dilakukan. Yuk buruan download
aplikasinya sekarang dan dapatkan uang hanya dengan menonton video saja.
0 Comment:
Posting Komentar