Belakangan ini banyak diantara netizen yang kemudian bertanya alasan kenapa aurel dipanggil nur. Panggilan tersebut merupakan salah satu panggilan yang sering diungkapkan oleh suaminya yakni Atta halilintar.
Selama ini seringkali atau memanggil istri kesayangannya itu
dengan nama mpok Nur. Mungkin banyak diantara netizen yang kemudian penasaran
ingin mengetahui alasan kenapa dipanggil dengan nama tersebut.
Beberapa Alasan Kenapa Aurel Dipanggil Nur
Jawaban dari pertanyaan kenapa aurel dipanggil nur
sebetulnya ada beberapa alasan. Nama tersebut sering diucapkan oleh sang suami yakni atau keluarga halilintar juga. Disini kita akan coba ulas dan temukan
informasi alasan dari itu semua.
Beberapa alasan yang akan diungkap disini berdasarkan fakta
yang ada. Bahkan juga ada yang berdasarkan wawancara bersama sang suami yakni
Atta halilintar. Berikut detailnya:
1. Diambil dari Nama Kepanjangan
Perlu diketahui bahwa nama Nur itu sendiri diambil dari nama
kepanjangan dari Aurel Hermansyah. Mungkin banyak diantara Anda yang belum
mengetahui bahwa nama panjang dari aurel tersebut adalah Titania Aurelie
Nurhermansyah.
Dalam debat terakhir, Nurhermansyah kita bisa mengetahui
adakah "nur" pada awalnya. Jadi pengambilan nama Mpok Nur itu sendiri
tentunya diambil dari nama akhiran Aurel itu sendiri.
2. Nur Artinya Bagus
Atas sendiri mengatakan bahwa Memanggil nama Nur ini karena
menurut dia artinya sangat bagus. Dalam bahasa Arab Nur artinya adalah cahaya.
Dalam salah satu wawancara dia mengatakan:
"Justru nama Nur bagus artinya cahaya" ujarnya.
Jadi jelas ya dua alasan itulah yang kemudian mungkin
membuat Atta halilintar memanggil istrinya dengan panggilan mpok Nur. Sementara
Empok sendiri menjadi salah satu panggilan khas Jakarta.
Karena mungkin mereka tinggal di Jakarta, jadi panggilan itu
bisa menjadi salah satu panggilan yang sering digunakan.
Semoga informasi tentang kenapa aurel dipanggil mpok nur
bisa membantu memberikan pencerahan buat netizen yang penasaran.
0 Comment:
Posting Komentar