Apex Legends Mobile adalah salah satu game terbaru yang menjadi pesaingnya free fire serta pubg mobile. Namun beberapa waktu yang lalu aplikasi game ini tidak bisa dibuka dan dimainkan. Muncullah berbagai pertanyaan salah satu diantaranya tentang kenapa apex legend mobile tidak bisa dimainkan?
Masalah Apex Legends Mobile tidak bisa dibuka atau dimainkan
jadi hal yang banyak dialami oleh para pengguna. Para pemain banyak yang
mengalami hal tersebut sehingga kemudian bingung juga seperti kenapa tak boleh main talking angela jam 3 pagi, tidak tahu bagaimana cara
mengatasinya.
Masalah Tidak bisa diakses aplikasi game ini tentu bukan
didasarkan pada ada pemblokiran. Akan tetapi memang ada faktor lain yang
mempengaruhinya sehingga penting dicari tahu penyebabnya.
Penyebab Apex Legend Mobile Tidak Bisa Dimainkan
Perlu diketahui bahwa apex legend mobile merupakan salah
satu game yang dirilis oleh provider Electronic Arts (EA). Game tersebut telah
resmi dirilis secara terbatas untuk Apex Legends Mobile pada 8 Maret 2022 di
Indonesia.
Artinya Bapak para pemain asal Indonesia sudah bisa mencoba
untuk memainkan permainan game tersebut. Namun tetap beberapa diantaranya ada
yang mengalami masalah Tidak bisa memainkan atau mengakses. Ada berapa faktor
penyebab di antaranya sebagai berikut:
1. Jaringan internet bermasalah
Jaringan internet yang Anda gunakan mungkin saja bermasalah
atau kuota data tidak mencukupi. Maka dari itu sangat disarankan untuk Anda
mengecek terlebih dahulu Apakah kuota internet cukup dan stabil atau tidak.
2. Terlalu banyak pengguna yang login
Masalah selanjutnya disebabkan karena memang terlalu banyak
pengguna yang login. Banyaknya pengguna yang login dan memainkan permainan game
Battle Royale ini membuat server dari Respawn Entertainment kewalahan.
Jadi setidaknya memang ada 2 faktor penyebab yang
mempengaruhi itu terjadi. Pertama disebabkan karena mungkin jaringan internet
yang Anda gunakan bermasalah. Lalu kemudian yang kedua itu disebabkan karena
memang ada masalah terlalu banyak pengunjung atau pengguna dari aplikasi game
terseru.
Dari kedua hal tersebut, setidaknya anda sudah bisa
mengetahui paktor yang menyebabkan kenapa apex legend mobile tidak bisa
dimainkan. Anda bisa kenali terlebih dahulu penyebabnya sebelum mencari solusi
untuk mengatasinya.
0 Comment:
Posting Komentar