Bermain tebak-tebakan di tengah rutinitas yang padat tentu akan sedikit menjadi penghiburan. Terkadang pekerjaan yang banyak tuntunan harus kita lupakan sejenak agar otak tetap waras. Ikan apa yang bisa tertawa adalah salah-satu tebak-tebakan baru yang bisa menghangatkan suasana.
Ada banyak
sekali tebak-tebakan baru yang akan membuat otak fresh dan bahkan bisa membuat
kita tertawa terbahak-bahak.
Permainan
tebak-tebakan merupakan permainan yang tidak pernah lekang oleh waktu. Meski
sekarang banyak sekali permainan yang lebih modern, tapi bermain tebak-tebakan
selalu menarik untuk dimaninkan. Tidak hanya oleh anak-anak, bermain
tebak-tebakan juga kerap dilakukan para orang dewasa bahkan lansia.
Ada banyak sekali hal yang menginspirasi tebak-tebakan. Ada yang terinspirasi dari nama-nama buah, nama hewan, sayuran, dan lain sebagainya.
Kali ini,
kita akan membahas tebak-tebakan yang berhubungan dengan nama ikan.
Pertanyaannya adalah ikan apa yang bisa tertawa. Kira-kira apa ya jawabannya?
Jawaban Ikan apa yang bisa tertawa
Untuk
mendapatkan jawaban dari pertanyaan ini, baiknya kita memikirkan nama ikan yang
merujuk pada hal yang lucu dan membuat tertawa. Apakah ada?
Jawaban
Ikan apa yang bisa tertawa adalah ikan PIRANHAHAHAHAHA. Ya, ikan piranha sangat
sesuai untuk menjadi jawaban dari ikan apa yang bisa tertawa karena hahhahha identik
dengan suara tertawa yang terbahak-bahak.
Dengan
demikian, tebak-tebakan ini bisa dikategorikan sebagai tebak-tebakan plesetan.
Ikan piranha sendiri merupakan ikan yang dikenal sebagai predator yang memiliki
selera makan yang sangat rakus.
Selain itu,
piranha juga dikenal sebagai ikan yang memiliki gigi yang tajam dan runcing dan
berasal dari daerah Amerika selatan serta banyak hidup disekitar sungai Amazon
yang terkenal menyeramkan.
0 Comment:
Posting Komentar